โœ‰ teknik.industri@uin-suska.ac.id โ˜ 0852-7212-5004

0
Mahasiswa Aktif
0
Guru Besar
0
Dosen
0
Dosen

Tentang Teknik Industri

Thereโ€™s no BEST way, but thereโ€™re BETTER way
Teknik Industri (TI) adalah merupakan salah satu Program Studi pada Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau yang berdiri pada tanggal 09 April 2001 dengan dasar Surat Keputusan Rektor IAIN Sulthan Syarif Qasim Riau No. 38/R/2001, yang dilatarbelakangi untuk memenuhi kebutuhan dunia usaha dan industri yang ada di provinsi Riau serta dalam rangka mengantisipasi pengaruh globalisasi dunia.

Video Tour in Teknik Industri

Proses Pembuatan Logo Program Studi Teknik Industri UIN SUSKA Riau dengan Mesin CNC Plasma dan Gas Cutting